Temu Usaha, Pemkab Garut Libatkan Puluhan UMKM

Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Kabupaten Garut berkolaborasi dengan PT. Permodalan Nasional Madani (PNM) menggelar acara Temu Usaha Nasabah Unit Layanan Modal Mikro (ULaMM) dengan tema "Design Kemasan Untuk Meningkatkan Omzet Penjualan" yang dilaksanakan di Kantor Diskop UKM Garut, Jalan Pahlawan, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jumat (26/8/2022).
Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Kabupaten Garut berkolaborasi dengan PT. Permodalan Nasional Madani (PNM) menggelar acara Temu Usaha Nasabah Unit Layanan Modal Mikro (ULaMM) dengan tema "Design Kemasan Untuk Meningkatkan Omzet Penjualan" yang dilaksanakan di Kantor Diskop UKM Garut, Jalan Pahlawan, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Jumat (26/8/2022).
Editor: Admin